Senin, 17 Desember 2012

Senin 17 Des 2012

UNVR, stop loss di 21950, resist ada di 22500, 23100, 23350, 24250
Stock Pick : BIPI, MDLN
-----------------------------------------------
 11:37  MDRN akan membagikan dividen tahun buku 2011 sejumlah Rp.6398.179.020 atau 11,29% dari laba konprehensif 2011 kepada pemegang saham perseroan sebanyak 4.158.816.363 saham, cum deviden 9 januari 2013


-------------------------------------------------

Monday (17/12) Early BIRD Fundamental Perspective (Edwin Sebayang-MNC Securities)

Secara tradisional, 2 minggu terakhir di bln Des market cenderung sepi krn pelaku pasar cenderung sdh memikirkan Libur Natal & New Year, ttp saat ini semua mata memandang ke Capitol Hill-Washington bgm kelanjutan pembicaraan penyelesaian atau menghindari Fiscal Cliff yg akan efektif berlaku 1 Jan 2013.

Dampak jk fiscal cliff ini tdk dpt dihindari cukup besar terhadap ekonomi AS & ekonomi dunia termasuk terhadap Bursa Global dmn jk tdk dpt diselesaikan setelah Natal, bukan mustahil Indeks S&P 500 AS berpotensi turun 15% menuju level 1200-an dari level saat ini & jika lewat dari 1 Jan 2013, mk tentunya Indeks S&P 500 bisa terjun dibawah 1200.

Dampak terhadap Ekonomi AS juga signifikan krn berpotensi menurunkan ekonomi AS 0.5%-0.7% dari perkiraan potensi pertumbuhan ekonomi AS tumbuh 2.5%-3% jika fiscal cliff tdk diberlakukan.

Pemberlakuan fiscal cliff jg berpotensi menurunkan pertumbuhan ekonomi di Asia-Pasifik terutama terhadap pertumbuhan ekonomi Singapore & Hongkong yg berpotensi turun sekitar 2.2% menurut U.N Economic and Social Commission for Asia & Pacific.

Lembaga ekonomi PBB itu jg mengatakan pemberlakukan fiscal cliff berpotensi menurunkan ekonomi China sebesar 1% .

Data ekonomi AS yg akan direlease sepanjang minggu ini jg cukup berat spt: Empire state survey & Philadelphia Fed survey, jobless claims, homebuilders survey, Personal income and spending, housing starts and existing home sales serta terpenting data GDP Final AS yg akan direlease Kamis.

Melihat penjelasan diatas ES berpendapat sdh selayaknya investor MNC Sec mengurangi bobot portofolio cukup signifikan setelah Natal jika pembicaraan fiscal cliff menemukan jalan buntu setelah Jumat (21/12) mengingat waktu efektif trading tinggal 3 hari lagi sampai kepenutupan akhir thn 2012.  

Monday IDX Range: 4287-4325

BUY: INTP, TOTL, MAPI, SMGR, UNVR, BMRI, ITMG, BBNI, WIKA, SMCB, ADHI, PTPP, MAPI (ES-MNC Sec/Disc On)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar